Loading...
Jumat, 19 Februari 2016

Konfigurasi Transparent Proxy Mikrotik


Assalamualaikum.. Hai, jika sebelumnya saya sudah membahas tentang Cara Blok Situs dengan Transparent DNS Mikrotik, kali ini akan membahas cara Konfigurasi Transparent Proxy di Mikrotik.Apa itu Transparent Proxy ? 
Transparent Proxy adalah konsep proxy transparant yaitu konfigurasi proxy dimana yang terhubung ke proxy tidak harus menyeting/memasukkan konfigurasi proxy ke browser satu per satu. Sehingga penggunaan proxy lebih praktis dan mudah.

Masuk ke IP > Web Proxy
*Aktifkan Web Proxy, centang Enabled
Isikan Port : 8080
Cache Administrator bisa diganti dengan nama email anda sebagai Admin
Max Cache Size disesuaikan dengan kebutuhan, pilih saja Unlimited
Masuk ke IP > Firewall
* tab General
Chain : dstnat
Protocol : tcp
Dst port : 80

*tab Action
Action : redirect
To ports : 8080

untuk menguji apakah Transparent web proxy nya sudah jalan atau tidak, buka browser dan isikan alamat IP sembarang agar muncul pesan Error.

0 komentar:

Posting Komentar

 
TOP